Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis 2017

Terdapat banyak cara untuk mendapatkan bitcoin secara gratis di tahun 2017, terlepas dari nilai bitcoin yang besar atau kecil tetap saja menguntungkan bilamana didapatkan secara gratis -- pada artikel ini kita akan berdiskusi tentang apa saja yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan bitcoin dengan cuma-cuma.

Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis 2017 - BitcoinIDE
Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis 2017 - BitcoinIDE

Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis 2017

Mengetahui cara mendapatkan bitcoin dengan gratis itu sangat penting untuk anda yang baru mengenal bitcoin, tanpa harus investasi atau deposit, kalian bisa dapatkan bitcoin dengan mudah. Terdapat beberapa kategori rekomendasi yang bisa dimulai.


Bitcoin Faucet

Bitcoin Faucet dapat memberimu bitcoin secara gratis TANPA HARUS DEPOSIT atau INVESTASI, biasanya faucet memberikan jumlah bitcoin yang tidak terlalu besar tetapi dengan kurun waktu yang singkat. Kita bisa dapatkan 0.0000050 bitcoin atau 50 satoshi setiap 1 jam bahkan 5 menit secara terus menerus. Situs-situs bitcoin faucet bekerjasama dengan beberapa penyedia iklan, jadi mereka mendapatkan untung dari penyedia iklan tersebut. Begitupun dengan kita sebagai penggunanya.

Ketahui lebih lanjut: CARA MENDAPATKAN BITCOIN GRATIS DENGAN BITCOIN FAUCET


Cloud Mining

Tidak sedikit situs cloud mining yang menyediakan pelayanan gratis untuk memulai cloud mining bagi pemula atau pencoba utama. Biasanya mereka tidak mengizinkan kita untuk melakukan penarikan uang bilamana tidak membeli salah satu paket cloud mining yang disediakan oleh mereka. Tetapi jangan khawatir, justru dengan adanya cloud mining gratis, kita bisa menabung sementara untuk melihat bagaimana kinerja nya.

Mohon baca: CARA MENDAPATKAN BITCOIN GRATIS DENGAN CLOUD MINING


Paid To Click

PTC sudah menyediakan pembayaran menggunakan bitcoin sejak lama, disitu kita ditugaskan untuk melihat iklan yang tersedia, biasanya tampil sekitar 15 sampai 30 iklan per hari. Tetapi SAYA TIDAK MENYARANKAN kalian untuk mendapatkan bitcoin dari situs PTC, dikarenakan rawan SCAM atau situs yang tidak membayar / menipu.

Juga kita dirugikan karena nilai bitcoin nya sangat kecil (lebih besar faucet daripada PTC) dan iklan yang dimaksud adalah kunjungan website, jadi untuk mendapatkan jumlah kecil pun kita diharuskan mengunjungi 1 website selama 10 sampai 30 detik menonton website tsb.


Iklan CPC / CPM

Jika anda memiliki website atau blog yang ditolak AdSense dan bingung bagaimana untuk memonetasi pengunjung website anda, cobalah pasang iklan CPC dan CPM yang menyediakan pembayaran melalui bitcoin. Tidak seperti jaringan iklan lain, penyedia iklan dengan bitcoin dapat membayar jumlah pengunjung dengan bayaran tinggi.


Keterangan mengenai Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis 2017

Sebenarnya banyak cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan bitcoin secara gratis, tetapi sebagian diantaranya memerlukan dana investasi, dan kini tidak sama sekali. Dengan itu, kita harus memanfaatkan peluang ini untuk bisa mendapatkan bitcoin dengan gratis.

0 comments

Post a Comment